Logistik Pemilu di Kelurahan Bahu Bermasalah

Written By Unknown on Rabu, 09 April 2014 | 11.36

TRIBUNMANADO.CO.ID, MANADO- Hari H pelaksanaan pemungutan suara pemilu legislatif, Rabu (9/4/2014), sejumlah masalah masih ditemukan.

Di Kelurahan Bahu Manado misalnya. Logistik pemilu di 19 TPS yang ada di kelurahan ini bermasalah, seperti tak tersedianya paku, bantalan, dan form pelengkap lainnya.

"Bagaimana ini, mau menyukseskan pemilu tapi tidak ada keseriusannya," ujar Ketua KPPS.

Dia berharap di pemilu kedepan tidak terulang lagi masalah seperti ini.

"KPPS sempat menyatakan mengundurkan diri, karena tidak ada paku, bantalan, sampul dan formulir dalam kotak suara," kata salah seorang pemilih.

Ikuti update menit per menit berita dan perolehan suara Pemilu 2014 di tribunmanado.co.id


Anda sedang membaca artikel tentang

Logistik Pemilu di Kelurahan Bahu Bermasalah

Dengan url

http://dimanadoyodo.blogspot.com/2014/04/logistik-pemilu-di-kelurahan-bahu.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Logistik Pemilu di Kelurahan Bahu Bermasalah

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Logistik Pemilu di Kelurahan Bahu Bermasalah

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger